KAPOLSEK CAMPAKA PIMPIN APEL RUTIN PAGI SEBELUM LAKSANAKAN GIAT

    KAPOLSEK CAMPAKA PIMPIN APEL RUTIN PAGI SEBELUM LAKSANAKAN GIAT

    Polres Purwakarta - Polsek Campaka Polres Purwakarta tiap hari selalu laksanakan giat apel pagi yang dilaksanakan di Mako Polsek Campaka, giat tersebut merupakan giat rutin yang salah satunya untuk membangun kebersamaan dan silaturahmi antar anggota.

    Giat hari ini Selasa, 19 Maret 2024 berlangsung lancar dan kondusif, dalam arahannya pemimpin apel selalu menekankan disiplin dan selalu bertanggung jawab dalam melaksanakan tugasnya.

    Apel dilaksanakan dan diikuti oleh para Kanit, staff, anggota dan jajaran Polsek campaka dengan mengedepankan kedekatan kerjasama antar personil.

    "Hari ini Alhamdulillah kita semua masih diberikan kesehatan dan jangan lupa kita harus selalu bersyukur kepada Tuhan yang maha esa dengan cara kita melaksanakan tugas dan tanggung jawab dengan sebenar benarnya ".tutur AKP Asep Nugraha SH.MM Kapolsek Campaka

    Hari hari terus berlalu , didepan pekerjaan dan tanggung jawab kita bersama untuk memelihara kondusifitas dilingkungan masyarakat terutama diwilayah hukum Polsek Campaka ini terutama dalam menghadapi momen yang bersejarah dinegara tercinta ini semakin dekat waktunya, mari kita dari sekarang mulai berbenah dan menyiapkan diri kita ".tambah Kapolsek. Polres Purwakarta, Polrestabes Bandung, Polres Pangandaran,  Kapolsek Campaka AKP Asep Nugraha SH.MM terus lakukan inovasi dalam artian memberikan arahan terhadap anggota nya dengan cara pendekatan yang dialogis dan humanis sehingga kedekatan dengan antar anggota selalu terjaga. (AD)

    Purwakarta

    Purwakarta

    Artikel Sebelumnya

    Pelihara Kondusifitas Wilayah Binaan Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Upaya menjaga keamanan di daerah binaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Demi Mewujudkan Wilayah situasi aman kondusif, Bhabinkamtibmas berperan serta Sambang warga dan jumsih serta cooling system pasca  pilkada serentak
    Jelang Nataru, Polres Purwakarta Terus Masifkan Patroli KRYD
    Beri Rasa Amanan Beribadah Umat Kristiani, Polisi Di Purwakarta Lakukan Pengamanan di Gereja

    Tags